Support Idiot Attacker dengan klik subscribe di channel Disini, Banyak konten-konten Idiot attacker yg di upload disana.

Cara memasang google font

Rio Setyawan 8:00 PM
Cara memasang google font

Google font adalah web penyedia source code font milik web terbesar google, menyediakan macam-macam font dan mudah digunakan.
Google Font membantu Anda menambahkan web font untuk halaman web. Manfaat dari Google Font meliputi:
  • Sebuah pilihan kualitas tinggi open source font.
  • Bekerja di sebagian besar browser
  • Sangat mudah digunakan.

Oke langsung saja cara memasangnya, mudah kok

Pertama kunjungi link google font Disini
Pilih font yang kita inginkan lalu pilih Quick use, lihat gambar dibawah
Cara memasang google font

Lalu copy dan pasang meta tag nya dalam kode <head> di website kamu.
Cara memasang google font


Selanjutnya copy kode CSS nya dan paste kan di dalam kode <style>
Cara memasang google font





Contoh cara pemasangan keseluruhan

<html>
  <head>
    <link rel="stylesheet" type="text/css" href="http://fonts.googleapis.com/css?family=Tangerine">
    <style>
      body {
        font-family: 'Tangerine', serif;
        font-size: 48px;
      }
    </style>
  </head>
  <body>
    <div>Cara memasang google font | idiot attacker</div>
  </body>
</html> 

Simple kan, oke sekian dulu, selamat mencoba.


Tag: cara menggunakan google font, cara memakai google font, penggunaan google font, tutorial memasang google font, google font
Previous
Next Post »
0 Komentar